Ketika anda hendak olahraga, apapun itu, maka penting untuk memperhatikan pakaian yang akan digunakan. Hal ini karena pakaian yang anda gunakan bisa membantu mempermudah gerakan olahraga atau malah bisa menambah resiko cedera. Oleh sebab itu, tidak semua jenis kain cocok untuk seragam olahraga. Salah satu yang cukup sering dipilih adalah […]