Ketika memilih seragam kerja, ada berbagai bahan pertimbangan yang perlu anda lakukan, mulai dari warna hingga bahannya. Kedua faktor tersebut sebenarnya saling berkaitan, seperti salah satu kesalahan memilih seragam warna putih adalah salah memilih bahan. Namun, hal yang berkaitan dengan bahan bukan hanya mengenai warna saja, melainkan juga cara perawatan. […]